Biaya Kuliah UGM Yogyakarta Terbaru (2021)

Biaya Kuliah UGM Universitas Gadjah Mada Yogyakarta - Jalur Masuk dan Pendaftaran

Hai, apakah kamu ingin tahu berapa biaya kuliah di UGM Yogyakarta?

UGM menjadi salah satu perguruan tinggi favorit di Indonesia yang terletak di Yogyakarta.

Maka dari itu, tidak mengherankan banyak orang ingin melanjutkan pendidikan di kampus UGM ini.

Universitas Gadjah Mada dalam pembayaran kuliah baik dari jalur SNMPTN, jalur SBMPTN, jalur ujian mandiri, dan jalur prestasi telah menerapkan sistem biaya kuliah UGM dengan UKT (Uang Kuliah Tunggal) sejak tahun ajaran 2013 lalu.

UKT (Uang Kuliah Tunggal) merupakan sistem pembayaran/biaya kuliah UGM yang dibayarkan setiap semester berdasarkan jumlah penghasilan orang tua dari mahasiswa.

Sistem UKT ini merupakan subsidi silang, sehingga untuk semakin rendah penghasilan orang tua maka akan mendapatkan UKT yang lebih kecil.

Sebaliknya, semakin tinggi penghasilan orang tua maka akan mendapatkan UKT yang lebih besar.

Selain itu, semakin cepat mahasiswa lulus maka semakin sedikit pula jumlah biaya untuk kuliah.

Dengan begitu, sistem UKT diharapkan pemerataan biaya kuliah akan terjangkau untuk orang tua yang kurang mampu.

Biaya kuliah UGM berupa UKT ditentukan berdasarkan pendapatan orang tua per bulan, banyak kendaraan, luas tanah, dan sebagainya.

Begitu pun juga untuk program pascasarjana di UGM juga menggunakan UKT yang dibayarkan setiap semester.

Akan tetapi, untuk beberapa program pascasarjana UGM menggunakan SPMA (Sumbangan Peningkatan Mutu Akademik) atau dikenal juga dengan Uang Pangkal.

Oke.

Langsung saja kita bahas, berapa sih biaya kuliah UGM untuk masing-masing program studi?

Daftar Isi tutup
# Biaya Kuliah UGM: Sarjana (S-1) & Sarjana Terapan (D-IV)
# Biaya Kuliah UGM: Program Sarjana

# Biaya Kuliah UGM: Sarjana (S-1) & Sarjana Terapan (D-IV)

Tabel di bawah ini merupakan kategori kelompok uang kuliah tunggal untuk program sarjana dan sarjana terapan.

Kelompok UKT tersebut untuk berbagai jalur masuk UGM mulai dari jalur SNMPTN Undangan, Jalur UBTK SBMPTN, dan Jalur Seleksi Mandiri UGM.

Kelompok  UKTKriteria penghasilan
UKT 0 Peserta Beasiswa Bidikmisi
UKT 1 Penghasilan ≤ Rp500.000
UKT 2 Rp500.000 < Penghasilan ≤ Rp2.000.000
UKT 3 Rp2.000.000 < Penghasilan ≤ Rp3.500.000
UKT 4 Rp3.500.000 < Penghasilan ≤ Rp5.000.000
UKT 5 Rp5.000.000 < Penghasilan ≤ Rp10.000.000
UKT 6 Rp10.000.000 < Penghasilan ≤ Rp20.000.000
UKT 7 Rp20.000.000 < Penghasilan ≤ Rp30.000.000
UKT 8 Penghasilan > Rp30.000.000

# Biaya Kuliah UGM: Program Sarjana

#1. S-1 Agronomi

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.500.000

UKT 4: Rp5.500.000

UKT 5: Rp7.000.000

UKT 6: Rp9.000.000

UKT 7: Rp9.750.000

UKT 8: Rp10.500.000

#2. S-1 Akuakultur

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.500.000

UKT 4: Rp5.500.000

UKT 5: Rp7.000.000

UKT 6: Rp9.000.000

UKT 7: Rp9.750.000

UKT 8: Rp10.500.000

#3. S-1 Akuntansi

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp3.500.000

UKT 4: Rp5.250.000

UKT 5: Rp7.000.000

UKT 6: Rp9.000.000

UKT 7: Rp9.500.000

UKT 8: Rp10.000.000

#4. S-1 Antropologi Budaya

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp2.400.000

UKT 4: Rp3.500.000

UKT 5: Rp5.000.000

UKT 6: Rp7.000.000

UKT 7: Rp8.200.000

UKT 8: Rp9.750.000

#5. S-1 Arkeologi

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp2.400.000

UKT 4: Rp3.500.000

UKT 5: Rp5.000.000

UKT 6: Rp7.000.000

UKT 7: Rp8.200.000

UKT 8: Rp9.400.000

#6. S-1 Arsitektur

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp3.750.000

UKT 4: Rp6.000.000

UKT 5: Rp8.250.000

UKT 6: Rp10.500.000

UKT 7: Rp11.500.000

UKT 8: Rp12.500.000

#7. S-1 Bahasa dan Kebudayaan Korea

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp2.400.000

UKT 4: Rp3.500.000

UKT 5: Rp5.000.000

UKT 6: Rp7.000.000

UKT 7: Rp7.500.000

UKT 8: Rp8.000.000

#8. S-1 Bahasa dan Sastra Indonesia

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp2.400.000

UKT 4: Rp3.500.000

UKT 5: Rp5.000.000

UKT 6: Rp7.000.000

UKT 7: Rp7.500.000

UKT 8: Rp8.300.000

#9. S-1 Biologi

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.500.000

UKT 4: Rp7.500.000

UKT 5: Rp9.000.000

UKT 6: Rp11.000.000

UKT 7: Rp12.000.000

UKT 8: Rp12.500.000

#10. S-1 Ekonomi Pertanian dan Agribisnis

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.500.000

UKT 4: Rp5.500.000

UKT 5: Rp7.000.000

UKT 6: Rp9.000.000

UKT 7: Rp9.750.000

UKT 8: Rp10.500.000

#11. S-1 Elektronika dan Instrumentasi

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.250.000

UKT 4: Rp4.750.000

UKT 5: Rp6.000.000

UKT 6: Rp7.500.000

UKT 7: Rp9.000.000

UKT 8: Rp11.000.000

#12. S-1 Farmasi

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp5.000.000

UKT 4: Rp7.500.000

UKT 5: Rp10.000.000

UKT 6: Rp12.500.000

UKT 7: Rp15.000.000

UKT 8: Rp17.500.000

#13. S-1 Filsafat

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp2.400.000

UKT 4: Rp3.150.000

UKT 5: Rp4.200.000

UKT 6: Rp5.500.000

UKT 7: Rp7.000.000

UKT 8: Rp8.500.000

#14. S-1 Fisika

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.250.000

UKT 4: Rp4.750.000

UKT 5: Rp6.000.000

UKT 6: Rp7.500.000

UKT 7: Rp9.000.000

UKT 8: Rp11.000.000

#15. S-1 Geofisika

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.250.000

UKT 4: Rp4.750.000

UKT 5: Rp6.000.000

UKT 6: Rp7.500.000

UKT 7: Rp9.000.000

UKT 8: Rp11.000.000

#16. S-1 Geografi Lingkungan

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.500.000

UKT 4: Rp5.500.000

UKT 5: Rp6.500.000

UKT 6: Rp7.500.000

UKT 7: Rp9.000.000

UKT 8: Rp10.500.000

#17. S-1 Gizi Kesehatan

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.000.000

UKT 4: Rp6.000.000

UKT 5: Rp8.000.000

UKT 6: Rp10.500.000

UKT 7: Rp11.500.000

UKT 8: Rp12.500.000

#18. S-1 Higiene Gigi

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp3.700.000

UKT 4: Rp5.600.000

UKT 5: Rp7.500.000

UKT 6: Rp9.500.000

UKT 7: Rp12.500.000

UKT 8: Rp15.000.000

#19. S-1 Hukum

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp2.500.000

UKT 4: Rp4.300.000

UKT 5: Rp5.600.000

UKT 6: Rp6.750.000

UKT 7: Rp8.000.000

UKT 8: Rp10.000.000

#20. S-1 Ilmu dan Industri Peternakan

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.500.000

UKT 4: Rp5.500.000

UKT 5: Rp7.000.000

UKT 6: Rp8.500.000

UKT 7: Rp10.000.000

UKT 8: Rp11.500.000

#21. S-1 Ilmu Ekonomi

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp3.500.000

UKT 4: Rp5.250.000

UKT 5: Rp7.000.000

UKT 6: Rp9.000.000

UKT 7: Rp9.500.000

UKT 8: Rp10.000.000

#22. S-1 Ilmu Hubungan Internasional

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp2.900.000

UKT 4: Rp4.350.000

UKT 5: Rp5.800.000

UKT 6: Rp6.500.000

UKT 7: Rp7.500.000

UKT 8: Rp9.000.000

#23. S-1 Ilmu Keperawatan

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.500.000

UKT 4: Rp6.750.000

UKT 5: Rp9.000.000

UKT 6: Rp14.500.000

UKT 7: Rp16.000.000

UKT 8: Rp18.500.000

#24. S-1 Ilmu Komputer

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp5.700.000

UKT 4: Rp6.400.000

UKT 5: Rp7.800.000

UKT 6: Rp9.500.000

UKT 7: Rp10.000.000

UKT 8: Rp11.000.000

#25. S-1 Ilmu Komunikasi

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp2.900.000

UKT 4: Rp4.350.000

UKT 5: Rp5.800.000

UKT 6: Rp6.500.000

UKT 7: Rp7.500.000

UKT 8: Rp9.500.000

#26. S-1 Ilmu Tanah

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.500.000

UKT 4: Rp5.500.000

UKT 5: Rp7.000.000

UKT 6: Rp9.000.000

UKT 7: Rp9.750.000

UKT 8: Rp10.500.000

#27. S-1 Ilmu Aktuaria

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp5.700.000

UKT 4: Rp6.400.000

UKT 5: Rp7.800.000

UKT 6: Rp9.500.000

UKT 7: Rp10.000.000

UKT 8: Rp11.000.000

#28. S-1 Kartografi dan Penginderaan Jauh

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.500.000

UKT 4: Rp5.500.000

UKT 5: Rp6.500.000

UKT 6: Rp7.500.000

UKT 7: Rp9.000.000

UKT 8: Rp10.500.000

#29. S-1 Pendidikan Dokter

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp7.250.000

UKT 4: Rp10.875.000

UKT 5: Rp14.500.000

UKT 6: Rp18.125.000

UKT 7: Rp22.500.000

UKT 8: Rp26.000.000

#30. S-1 Kedokteran Gigi

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp7.350.000

UKT 4: Rp9.800.000

UKT 5: Rp13.300.000

UKT 6: Rp20.000.000

UKT 7: Rp23.000.000

UKT 8: Rp26.000.000

#32. S-1 Kedokteran Hewan

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp5.000.000

UKT 4: Rp6.500.000

UKT 5: Rp8.000.000

UKT 6: Rp10.000.000

UKT 7: Rp15.000.000

UKT 8: Rp25.000.000

#33. S-1 Kehutanan

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.750.000

UKT 4: Rp5.500.000

UKT 5: Rp7.000.000

UKT 6: Rp8.500.000

UKT 7: Rp10.000.000

UKT 8: Rp11.500.000

#34. S-1 Kimia

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.250.000

UKT 4: Rp4.750.000

UKT 5: Rp6.000.000

UKT 6: Rp7.500.000

UKT 7: Rp9.000.000

UKT 8: Rp11.000.000

#35. S-1 Manajemen

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp3.500.000

UKT 4: Rp5.250.000

UKT 5: Rp7.000.000

UKT 6: Rp9.000.000

UKT 7: Rp9.500.000

UKT 8: Rp10.000.000

#36. S-1 Manajemen Kebijakan Publik

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp2.650.000

UKT 4: Rp3.975.000

UKT 5: Rp5.300.000

UKT 6: Rp6.000.000

UKT 7: Rp7.500.000

UKT 8: Rp9.500.000

#37. S-1 Manajemen Sumberdaya Akuatik

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.500.000

UKT 4: Rp5.500.000

UKT 5: Rp7.000.000

UKT 6: Rp9.000.000

UKT 7: Rp9.750.000

UKT 8: Rp10.500.000

#38. S-1 Matematika

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.250.000

UKT 4: Rp4.750.000

UKT 5: Rp6.000.000

UKT 6: Rp7.500.000

UKT 7: Rp9.000.000

UKT 8: Rp11.000.000

#39. S-1 Mikrobiologi Pertanian

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.500.000

UKT 4: Rp5.500.000

UKT 5: Rp7.000.000

UKT 6: Rp9.000.000

UKT 7: Rp9.750.000

UKT 8: Rp10.500.000

#40. S-1 Pariwisata

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp2.400.000

UKT 4: Rp3.500.000

UKT 5: Rp5.000.000

UKT 6: Rp7.000.000

UKT 7: Rp7.300.000

UKT 8: Rp8.000.000

#41. S-1 Pembangunan Sosial dan Kesejahteraan

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp2.400.000

UKT 4: Rp3.600.000

UKT 5: Rp4.800.000

UKT 6: Rp5.500.000

UKT 7: Rp7.000.000

UKT 8: Rp9.000.000

#42. S-1 Pembangunan Wilayah

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.500.000

UKT 4: Rp5.500.000

UKT 5: Rp6.500.000

UKT 6: Rp7.500.000

UKT 7: Rp9.000.000

UKT 8: Rp10.500.000

#43. S-1 Penyuluhan dan Komunikasi Pertanian

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.500.000

UKT 4: Rp5.500.000

UKT 5: Rp7.000.000

UKT 6: Rp9.000.000

UKT 7: Rp9.750.000

UKT 8: Rp10.500.000

#44. S-1 Perencaaan Wilayah dan Kota

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp3.500.000

UKT 4: Rp5.600.000

UKT 5: Rp7.650.000

UKT 6: Rp10.000.000

UKT 7: Rp11.250.000

UKT 8: Rp12.500.000

#45. S-1 Politik dan Pemerintahan

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp2.650.000

UKT 4: Rp3.975.000

UKT 5: Rp5.300.000

UKT 6: Rp6.000.000

UKT 7: Rp7.500.000

UKT 8: Rp9.500.000

#46. S-1 Proteksi Tanaman

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.500.000

UKT 4: Rp5.500.000

UKT 5: Rp7.000.000

UKT 6: Rp9.000.000

UKT 7: Rp9.750.000

UKT 8: Rp10.500.000

#47. S-1 Psikologi

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp3.500.000

UKT 4: Rp5.250.000

UKT 5: Rp7.000.000

UKT 6: Rp9.000.000

UKT 7: Rp11.000.000

UKT 8: Rp12.000.000

#48. S-1 Sastra Arab

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp2.400.000

UKT 4: Rp3.500.000

UKT 5: Rp5.000.000

UKT 6: Rp7.000.000

UKT 7: Rp7.500.000

UKT 8: Rp8.300.000

#49. S-1 Sastra Inggris

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp2.400.000

UKT 4: Rp3.500.000

UKT 5: Rp5.000.000

UKT 6: Rp7.000.000

UKT 7: Rp8.000.000

UKT 8: Rp8.900.000

#50. S-1 Sastra Jawa

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp2.400.000

UKT 4: Rp3.500.000

UKT 5: Rp5.000.000

UKT 6: Rp7.000.000

UKT 7: Rp7.500.000

UKT 8: Rp8.300.000

#51. S-1 Sastra Jepang

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp2.400.000

UKT 4: Rp3.500.000

UKT 5: Rp5.000.000

UKT 6: Rp7.000.000

UKT 7: Rp7.500.000

UKT 8: Rp8.300.000

#52. S-1 Sastra Prancis

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp2.400.000

UKT 4: Rp3.500.000

UKT 5: Rp5.000.000

UKT 6: Rp7.000.000

UKT 7: Rp7.500.000

UKT 8: Rp8.000.000

#53. S-1 Sejarah

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp2.400.000

UKT 4: Rp3.500.000

UKT 5: Rp5.000.000

UKT 6: Rp7.000.000

UKT 7: Rp8.000.000

UKT 8: Rp9.200.000

#54. S-1 Sosiologi

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp2.400.000

UKT 4: Rp3.600.000

UKT 5: Rp4.800.000

UKT 6: Rp5.500.000

UKT 7: Rp7.000.000

UKT 8: Rp9.000.000

#55. S-1 Statistika

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.250.000

UKT 4: Rp4.750.000

UKT 5: Rp6.000.000

UKT 6: Rp7.500.000

UKT 7: Rp9.000.000

UKT 8: Rp11.000.000

#56. S-1 Teknik Elektro

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.000.000

UKT 4: Rp6.500.000

UKT 5: Rp8.850.000

UKT 6: Rp10.900.000

UKT 7: Rp11.700.000

UKT 8: Rp12.500.000

#57. S-1 Teknik Fisika

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp3.500.000

UKT 4: Rp5.600.000

UKT 5: Rp7.650.000

UKT 6: Rp10.000.000

UKT 7: Rp10.850.000

UKT 8: Rp11.700.000

#58. S-1 Teknik Geodesi

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp3.500.000

UKT 4: Rp5.600.000

UKT 5: Rp7.650.000

UKT 6: Rp10.000.000

UKT 7: Rp10.850.000

UKT 8: Rp11.700.000

#59. S-1 Teknik Geologi

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp3.500.000

UKT 4: Rp5.600.000

UKT 5: Rp7.650.000

UKT 6: Rp10.000.000

UKT 7: Rp11.250.000

UKT 8: Rp12.250.000

#60. S-1 Teknik Industri

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.000.000

UKT 4: Rp6.500.000

UKT 5: Rp8.850.000

UKT 6: Rp10.900.000

UKT 7: Rp11.700.000

UKT 8: Rp12.500.000

#61. S-1 Teknik Kimia

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.000.000

UKT 4: Rp6.500.000

UKT 5: Rp9.500.000

UKT 6: Rp10.900.000

UKT 7: Rp12.450.000

UKT 8: Rp14.000.000

#62. S-1 Teknik Nuklir

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp3.500.000

UKT 4: Rp5.600.000

UKT 5: Rp7.650.000

UKT 6: Rp10.000.000

UKT 7: Rp11.550.000

UKT 8: Rp13.100.000

#63. S-1 Teknik Pertanian

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp5.500.000

UKT 4: Rp7.000.000

UKT 5: Rp8.500.000

UKT 6: Rp9.500.000

UKT 7: Rp10.500.000

UKT 8: Rp11.500.000

#64. S-1 Teknik Sipil

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.000.000

UKT 4: Rp6.500.000

UKT 5: Rp8.850.000

UKT 6: Rp10.900.000

UKT 7: Rp11.700.000

UKT 8: Rp12.500.000

#65. S-1 Teknologi Hasil Perikanan

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.500.000

UKT 4: Rp5.500.000

UKT 5: Rp7.000.000

UKT 6: Rp9.000.000

UKT 7: Rp9.750.000

UKT 8: Rp10.500.000

#66. S-1 Teknologi Industri Pertanian

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp5.500.000

UKT 4: Rp7.000.000

UKT 5: Rp8.500.000

UKT 6: Rp9.500.000

UKT 7: Rp10.500.000

UKT 8: Rp11.500.000

#67. S-1 Teknologi Informasi

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.000.000

UKT 4: Rp6.500.000

UKT 5: Rp8.850.000

UKT 6: Rp10.900.000

UKT 7: Rp11.700.000

UKT 8: Rp12.500.000

#68. S-1 Teknologi Pangan dan Hasil Pertanian

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp5.500.000

UKT 4: Rp7.000.000

UKT 5: Rp8.500.000

UKT 6: Rp9.500.000

UKT 7: Rp10.500.000

UKT 8: Rp11.500.000

#69. S-1 Teknik Biomedis

UKT 0: Bidikmisi (Rp0)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.000.000

UKT 4: Rp6.500.000

UKT 5: Rp8.850.000

UKT 6: Rp10.900.000

UKT 7: Rp11.700.000

UKT 8: Rp12.500.000

# Program Sarjana (Mahasiswa Program Kerja Sama)

Untuk program sarjana bagi mahasiswa program kerja sama akan dikenakan biaya pendidikan berupa KSS (Kontribusi Subsidi Silang) dan UKT Kelompok VIII.

#1. S-1 Biologi (Fakultas Biologi)

KSS      : Rp35.000.000

UKT 8  : Rp12.500.000

#2. S-1 Ilmu Ekonomi (Fakultas Ekonomika dan Bisnis)

KSS      : Rp100.000.000

UKT 8  : Rp10.000.000

#3. S-1 Manajemen (Fakultas Ekonomika dan Bisnis)

KSS      : Rp100.000.000

UKT 8  : Rp10.000.000

#4. S-1 Akuntansi (Fakultas Ekonomika dan Bisnis)

KSS      : Rp100.000.000

UKT 8  : Rp10.000.000

#5. S-1 Farmasi (Fakultas Farmasi)

KSS      : Rp75.000.000

UKT 8  : Rp17.500.000

#6. S-1 Filsafat (Fakultas Filsafat)

KSS      : Rp18.000.000

UKT 8  : Rp8.500.000

#7. S-1 Geografi Lingkungan

KSS      : Rp35.000.000

UKT 8  : Rp10.500.000

#8. S-1 Kartografi dan Penginderaan Jauh

KSS      : Rp35.000.000

UKT 8  : Rp10.500.000

#9. S-1 Pembangunan Wilayah

KSS      : Rp35.000.000

UKT 8  : Rp10.500.000

#10. S-1 Hukum

KSS      : Rp80.000.000

UKT 8  : Rp10.000.000

#11. S-1 Antropologi Budaya

KSS      : Rp20.000.000

UKT 8  : Rp9.750.000

#12. S-1 Arkeologi

KSS      : Rp20.000.000

UKT 8  : Rp9.400.000

# Program Sarjana Terapan (D-IV)

#1. D-IV Akuntansi Sektor Publik

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.800.000

UKT 4: Rp6.000.000

UKT 5: Rp7.400.000

UKT 6: Rp8.750.000

UKT 7: Rp10.250.000

UKT 8: Rp12.000.000

#2. D-IV Manajemen dan Penilaian Properti

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.800.000

UKT 4: Rp6.000.000

UKT 5: Rp7.400.000

UKT 6: Rp8.750.000

UKT 7: Rp10.250.000

UKT 8: Rp12.000.000

#3. D-IV Pengelolaan Arsip dan Rekaman Informasi

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.800.000

UKT 4: Rp6.000.000

UKT 5: Rp7.400.000

UKT 6: Rp8.750.000

UKT 7: Rp10.250.000

UKT 8: Rp12.000.000

#4. D-IV Manajemen Informasi Kesehatan

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.800.000

UKT 4: Rp6.400.000

UKT 5: Rp8.500.000

UKT 6: Rp10.000.000

UKT 7: Rp12.000.000

UKT 8: Rp14.000.000

#5. D-IV Teknologi Rekayasa Mesin

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.800.000

UKT 4: Rp6.400.000

UKT 5: Rp8.500.000

UKT 6: Rp10.000.000

UKT 7: Rp12.000.000

UKT 8: Rp14.000.000

#6. D-IV Teknologi Rekayasa Perangkat Lunak

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.800.000

UKT 4: Rp6.400.000

UKT 5: Rp8.500.000

UKT 6: Rp10.000.000

UKT 7: Rp12.000.000

UKT 8: Rp14.000.000

#7. D-IV Teknologi Rekayasa Elektro

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.800.000

UKT 4: Rp6.400.000

UKT 5: Rp8.500.000

UKT 6: Rp10.000.000

UKT 7: Rp12.000.000

UKT 8: Rp14.000.000

#8. D-IV Teknologi Rekayasa Instrumentasi dan Kontrol

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.800.000

UKT 4: Rp6.400.000

UKT 5: Rp8.500.000

UKT 6: Rp10.000.000

UKT 7: Rp12.000.000

UKT 8: Rp14.000.000

#9. D-IV Bisnis Perjalan Wisata

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.800.000

UKT 4: Rp6.000.000

UKT 5: Rp7.400.000

UKT 6: Rp8.750.000

UKT 7: Rp10.250.000

UKT 8: Rp12.000.000

#10. D-IV Bahasa Inggris

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.800.000

UKT 4: Rp6.000.000

UKT 5: Rp7.400.000

UKT 6: Rp8.750.000

UKT 7: Rp10.250.000

UKT 8: Rp12.000.000

#11. D-IV Teknologi Survei dan Pemetaan Dasar

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.800.000

UKT 4: Rp6.400.000

UKT 5: Rp8.500.000

UKT 6: Rp10.000.000

UKT 7: Rp12.000.000

UKT 8: Rp14.000.000

#12. D-IV Sistem Informasi Geografis

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.800.000

UKT 4: Rp6.400.000

UKT 5: Rp8.500.000

UKT 6: Rp10.000.000

UKT 7: Rp12.000.000

UKT 8: Rp14.000.000

#13. D-IV Teknologi Veteriner

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.800.000

UKT 4: Rp6.400.000

UKT 5: Rp8.500.000

UKT 6: Rp10.000.000

UKT 7: Rp12.000.000

UKT 8: Rp14.000.000

#14. D-IV Pengembangan Produk Agroindustri

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.800.000

UKT 4: Rp6.400.000

UKT 5: Rp8.500.000

UKT 6: Rp10.000.000

UKT 7: Rp12.000.000

UKT 8: Rp14.000.000

#15. D-IV Pengelolaan Hutan

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.800.000

UKT 4: Rp6.400.000

UKT 5: Rp8.500.000

UKT 6: Rp10.000.000

UKT 7: Rp12.000.000

UKT 8: Rp14.000.000

#16. D-IV Pembangunan Ekonomi Kewilayahan

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.800.000

UKT 4: Rp6.000.000

UKT 5: Rp7.400.000

UKT 6: Rp8.750.000

UKT 7: Rp10.250.000

UKT 8: Rp12.000.000

#17. D-IV Perbankan

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.800.000

UKT 4: Rp6.000.000

UKT 5: Rp7.400.000

UKT 6: Rp8.750.000

UKT 7: Rp10.250.000

UKT 8: Rp12.000.000

#18. D-IV Teknik Pengelolaan dan Perawatan Alat Berat

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.800.000

UKT 4: Rp6.400.000

UKT 5: Rp8.500.000

UKT 6: Rp10.000.000

UKT 7: Rp12.000.000

UKT 8: Rp14.000.000

#19. D-IV Teknologi Rekayasa Internet

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.800.000

UKT 4: Rp6.400.000

UKT 5: Rp8.500.000

UKT 6: Rp10.000.000

UKT 7: Rp12.000.000

UKT 8: Rp14.000.000

#20. D-IV Teknik Pengelolaan dan Pemeliharaan Infrastruktur Sipil

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.800.000

UKT 4: Rp6.400.000

UKT 5: Rp8.500.000

UKT 6: Rp10.000.000

UKT 7: Rp12.000.000

UKT 8: Rp14.000.000

#21. D-IV Teknologi Rekayasa Pelaksanaan Bangunan Sipil

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.800.000

UKT 4: Rp6.400.000

UKT 5: Rp8.500.000

UKT 6: Rp10.000.000

UKT 7: Rp12.000.000

UKT 8: Rp14.000.000

# Program Sarjana Terapan (Program Kerja Sama)

Untuk program sarjana terapan bagi mahasiswa program kerja sama akan dikenakan biaya pendidikan berupa KSS (Kontribusi Subsidi Silang) dan UKT Kelompok VIII.

#1. D-IV Manajemen dan Penilaian Properti (Kerja Sama)

KSS      : Rp35.000.000

UKT 8  : Rp12.000.000

#2. D-IV Perbankan (Kerja Sama)

KSS      : Rp35.000.000

UKT 8  : Rp12.000.000

#3. D-IV Akuntansi Sektor Publik (Kerja Sama)

KSS      : Rp35.000.000

UKT 8  : Rp12.000.000

#4. D-IV Pembangunan Ekonomi Kewilayahan (Kerja Sama)

KSS      : Rp35.000.000

UKT 8  : Rp12.000.000

#5. D-IV Pengelolaan Hutan (Kerja Sama)

KSS      : Rp40.000.000

UKT 8  : Rp14.000.000

# Biaya Kuliah UGM: Program Internasional dan Mahasiswa Asing

# IUP: Sarjana

# Fakultas Biologi

√ WNI – Kelas IUP

UKT     : Rp28.000.000

√ WNA – Kelas IUP

UKT     : Rp35.000.000

# Fakultas Ekonomika dan Bisnis

√ WNI – Kelas IUP

UKT     : Rp35.000.000

√ WNA – Kelas IUP

UKT     : Rp50.000.000

# Fakultas Farmasi

√ WNI – Kelas IUP

UKT     : Rp30.000.000

√ WNA – Kelas IUP

UKT     : Rp46.500.000

√ WNA – Kelas Reguler

UKT     : Rp46.500.000

# Fakultas Hukum

√ WNI – Kelas IUP

UKT     : Rp30.000.000

√ WNA – Kelas IUP

UKT     : Rp40.000.000

# Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

S-1 Ilmu Hubungan Internasional

√ WNI – Kelas IUP

UKT     : Rp25.000.000

√ WNA – Kelas IUP

UKT     : Rp35.000.000

S-1 Manajemen dan Kebijakan Publik

√ WNI – Kelas IUP

UKT     : Rp25.000.000

√ WNA – Kelas IUP

UKT     : Rp35.000.000

√ WNA – Kelas Reguler

UKT     : Rp27.500.000

S-1 Ilmu Komunikasi

√ WNI – Kelas IUP

UKT     : Rp25.000.000

√ WNA – Kelas IUP

UKT     : Rp35.000.000

√ WNA – Kelas Reguler

UKT     : Rp27.500.000

S-1 Sosiologi

√ WNA – Kelas Reguler

UKT     : Rp27.500.000

S-1 Pembangunan Sosial dan Kesejahteraan

√ WNA – Kelas Reguler

UKT     : Rp27.500.000

S-1 Politik dan Pemerintahan

√ WNA – Kelas Reguler

UKT     : Rp27.500.000

# Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan

S-1 Kedokteran

√ WNI – Kelas IUP

UKT     : Rp45.000.000

√ WNA – Kelas IUP

UKT     : Rp60.000.000

# Fakultas Kedokteran Gigi

S-1 Kedokteran Gigi

√ WNA – Kelas IUP

UKT     : Rp78.000.000

√ WNA – Kelas Reguler

UKT     : Rp78.000.000

# Fakultas Kedokteran Hewan

√ WNA – Kelas IUP

UKT     : Rp30.000.000

√ WNA – Kelas Reguler

UKT     : Rp30.000.000

# Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

S-1 Kimia

√ WNI – Kelas IUP

UKT     : Rp20.000.000

√ WNA – Kelas IUP

UKT     : Rp30.000.000

S-1 Ilmu Komputer

√ WNI – Kelas IUP

UKT     : Rp23.000.000

√ WNA – Kelas IUP

UKT     : Rp30.000.000

S-1 Elektronika dan Instrumentasi

√ WNI – Kelas IUP

UKT     : Rp23.000.000

√ WNA – Kelas IUP

UKT     : Rp30.000.000

# Fakultas Peternakan

√ WNI – Kelas IUP

UKT     : Rp20.000.000

√ WNA – Kelas IUP

UKT     : Rp30.000.000

# Fakultas Psikologi

√ WNI – Kelas IUP

UKT     : Rp30.000.000

√ WNA – Kelas IUP

UKT     : Rp40.000.000

# IUP: Profesi

# Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan

Profesi Dokter

√ WNI – Kelas IUP

UKT     : Rp45.000.000

√ WNA – Kelas IUP

UKT     : Rp60.000.000

# Biaya Kuliah UGM: Profesi

#1. Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Profesi Akuntan

UKT : Rp7.000.000

#2. Fakultas Farmasi

Profesi Apoteker (Mahasiswa Profesi Apoterker yang terdaftar pada Program Sarjana Angkatan 2013)

UKT 1: Rp2.000.000

UKT 2: Rp2.500.000

UKT 3: Rp5.250.000

UKT 4: Rp7.125.000

UKT 5: Rp9.000.000

Profesi Apoteker (Mahasiswa Profesi Apoteker yang terdaftar pada Program Sarjana Angkatan 2014-sekarang)

UKT 1: Rp2.000.000

UKT 2: Rp2.500.000

UKT 3: Rp6.500.000

UKT 4: Rp9.000.000

UKT 5: Rp11.500.000

UKT 6: Rp14.000.000

UKT 7: Rp16.500.000

UKT 8: Rp19.000.000

#3. Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan

Profesi Dokter (Profesi Dokter yang terdaftar pada Program Sarjana Angkatan 2013)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp7.250.000

UKT 4: Rp10.875.000

UKT 5: Rp14.500.000

Profesi Dokter (Mahasiswa Profesi Dokter yang terdaftar pada Program Sarjana Angkatan 2014 –2017)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp7.250.000

UKT 4: Rp10.875.000

UKT 5: Rp14.500.000

UKT 6: Rp22.500.000

Profesi Ners (Mahasiswa Profesi Ners yang terdaftar pada Program Sarjana Angkatan 2013)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.500.000

UKT 4: Rp6.750.000

UKT 5: Rp9.000.000

Profesi Ners (Mahasiswa Profesi Ners yang terdaftar pada Program Sarjana Angkatan 2014 –2017)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.500.000

UKT 4: Rp6.750.000

UKT 5: Rp9.000.000

UKT 6: Rp 14.500.000

Profesi Dietisien

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp6.000.000

UKT 4: Rp8.000.000

UKT 5: Rp10.000.000

UKT 6: Rp12.500.000

UKT 7: Rp13.500.000

UKT 8: Rp14.500.000

#4. Fakultas Kedokteran Gigi

Profesi Dokter Gigi (Mahasiswa Profesi Dokter Gigi yang terdaftar pada Program Sarjana Angkatan 2013 dan sebelumnya)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp4.900.000

UKT 4: Rp7.350.000

UKT 5: Rp9.800.000

Profesi Dokter Gigi (Mahasiswa Profesi Dokter Gigi yang terdaftar pada Program Sarjana Angkatan 2014 –2017)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp7.350.000

UKT 4: Rp9.800.000

UKT 5: Rp13.300.000

UKT 6: Rp20.000.000

Profesi Dokter Gigi (Mahasiswa Profesi Dokter Gigi yang terdaftar pada Program Sarjana mulai Angkatan 2018)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp7.350.000

UKT 4: Rp9.800.000

UKT 5: Rp13.300.000

UKT 6: Rp20.000.000

UKT 7: Rp23.000.000

UKT 8: Rp26.000.000

#5. Fakultas Kedokteran Hewan

Profesi Dokter Hewan (Mahasiswa Profesi Dokter Hewan yang terdaftar pada Program Sarjana Angkatan 2013)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp2.650.000

UKT 4: Rp3.975.000

UKT 5: Rp5.300.000

Profesi Dokter Hewan (Mahasiswa Profesi Dokter Hewan yang terdaftar pada Program Sarjana Angkatan 2014-2015)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp5.000.000

UKT 4: Rp6.500.000

UKT 5: Rp8.000.000

UKT 6: Rp10.000.000

Profesi Dokter Hewan (Mahasiswa Profesi Dokter Hewan yang terdaftar pada Program Sarjana Angkatan 2016)

UKT 1: Rp500.000

UKT 2: Rp1.000.000

UKT 3: Rp5.000.000

UKT 4: Rp6.500.000

UKT 5: Rp8.000.000

UKT 6: Rp10.000.000

Profesi Dokter Hewan (Mahasiswa Asing)

UKT : Rp24.000.000

#6. Fakultas Peternakan

Profesi Insinyur Peternakan (Jalur Reguler)

UKT : Rp12.500.000

Profesi Insinyur Peternakan (Jalur Rekognisi Pembelajaran Lampau)

UKT : Rp12.500.000

#7. Fakultas Teknik

Profesi Insinyur (Mahasiswa Profesi Insinyur sebelum Semester Genap Tahun Akademik 2019/2020)

UKT : Rp11.000.000

Profesi Insinyur (Mahasiswa Profesi Insinyur yang diterima mulai Semester Genap Tahun Akademik 2019/2020)

UKT : Rp12.500.000

Profesi Arsitek

UKT : Rp9.000.000

# Biaya Kuliah UGM: S-2 & S-3 (Pascasarjana)

Kamu ingin melanjutkan kuliah ke jenjang pascasarjana di UGM?

Cek di sini ya: Biaya Kuliah S-2 dan S-3 UGM Terbaru!

# Kesimpulan

Demikian informasi mengenai biaya kuliah UGM yang wajib kamu ketahui sebelum melakukan pendaftaran.

Informasi biaya pendidikan / biaya kuliah UGM tersebut saya ambil dari website resmi UGM.

Jika terdapat perbedaan silahkan kunjungi website resmi UGM atau tuliskan pada kolom komentar di bawah ini ya.

Cek: Jurusan di UGM Terbaru Lengkap!

Semoga bermanfaat dan jangan lupa untuk dibagikan kepada teman dan saudara kamu mengenai biaya kuliah UGM tersebut.

Terima kasih.

171 thoughts on “Biaya Kuliah UGM Yogyakarta Terbaru (2021)”

      1. Kak kalau biaya untuk pertama masuk nya berapa yahh kak?
        Soal nya saya gak nemukan biaya pertama masuk, yang setiap kali lihat hanya UKT?

      2. Kak, saya sering mikir “kalo masalah ukt di semester 2 dan seterusnya saya bisa coba buat ambil beasiswa atau semacamnya, tp bagaimana dg semester 1? Masalah uang pangkal atau bangunan dan segala macamnya?” Karena orang tua saya termasuk orang tidak mampu. Mohon bantuannya kak, terima kasih.

      1. Bisa sekali kok,

        Di UGM banyak sekali mahasiswa kurang mampu yang mendapatkan BEASISWA BIDIKMISI sehingga bisa kuliah gratis dan juga mendapatkan biaya bulanan.

        Semoga membantu 🙂

        1. Di UGM saat ini semua sama, baik lewat jalur SNMPTN, SBMPTN, dan jalur mandiri.

          Golongan UKT UGM ditetapkan berdasarkan total penghasilan orang tua mahasiswa.

          Semoga membantu 🙂

            1. Tergantung kebijakan dari PTN dan jenis pekerjaan orang tua dari mahasiswa.

              Bisa menggunakan slip gaji, surat keterangan penghasilan dari kantor, surat keterangan dari desa, dll.

              Semoga membantu 🙂

          1. Ka saya mau tanya klo saya kaka beradik sedang kuliah gimna apakah dpt keringanan trs ekonomi orang tua saya juga kurang apakah bisa mengajukan untuk minta keringanan utk nya …

          2. Kak, saya sering mikir “kalo masalah ukt di semester 2 dan seterusnya saya bisa coba buat ambil beasiswa atau semacamnya, tp bagaimana dg semester 1? Masalah uang pangkal atau bangunan dan segala macamnya?” Karena orang tua saya termasuk orang tidak mampu. Mohon bantuannya kak, terima kasih.

          3. Bagaimana jika penghasilan bulanan ortu kategori UKT3,,tpi jumlah bersaudara banyak,, apakah bisa dipertimbangkan msuk ke kategori UKT 1 atw 2??

            1. Kak in adik sy mau masuk d UGM tp keadaan kluarga tdk mmpu,orng tua tinggal ibu aj,pkerjaan g tentu?apakh msh bs masuk?krn adik sy brniat unt smbl kerja,in smua krna dia lulusSNMPTN

            2. Halo kak tanya seumpama klo keterima jalur mandiri trus dapet ukt 2 tuh, nanti pas pendaftaran bayar cuma ukt 2 nya atau plus uang pembangunan atau apa gitu nggak sih?

            3. Mohon maaf ikut nanya .
              Ukt di bayar setiap semester..
              Kalo melalui jalur mandiri apa ada biaya pembayaran lain? Seperti uang gedung dll maksudnya selain ukt?
              Terimakasih..

              1. Gak usah bingung,

                Untuk keluarga kurang mampu akan disesuaikan dengan penghasilan orang tua atau kamu bisa mendaftar banyak beasiswa di UGM.

                Semoga membantu 🙂

                1. kak,kan aku skarang masih pelajar smp kelas 3, nah kepingin nya jadi dokter umum, pingin masuk ke UGM tapi nggak ada biayanya, saya sedih tapi kalo dapet biayasiswa juga mungkin bakalan susah :'(

                2. Assalamualikum saya mau nanya, biyaya ukt itu biyaya bayar kuliah persemester 6bln?
                  Biyaya pendaftaran sma uang ukt sma apa beda? Kalo mau ikut bidikmisi gimana caranya?

                3. Assalamualaikum
                  Kak maaf, saya bagus budiman ingin bertanya namun sebelumnya saya ingin menyampaikan bahwasannya saya ingin sekali menjadi salah satu mahasiswa ugm namun hanya jalur mandiri yang bisa saya laksnakan dan pertanyaan saya adalah bagaimana menggolongkan ukt saya karna disebabkan ayah saya ujur dan saya penggantinya dan amin jika saya masuk ugm dengan jalur mandiri, dengan senang hati saya akan gigih berprestasi.
                  Apakah saya akan mendapatkan beasiswa dari hasil memuaskan dari kegigihan saya?.

                  Sekian kak dari saya terimakasih.

                    1. Ka mau tanya, kalo untuk yg angkatan tahun besok apakah jalur mandiri ugm tetap tidak pakai uang pangkal atau uang pengembangan atau lain lain kak? Apakah tahun besok tetap sama semua jalr hanya byr ukt saja di ug kak? Terimakasih

                    2. Kak kalo bidang Ekonomika dan Bisnis Manajemen ituu yang mana ??
                      Soalnya dstu gk ada pilihanya.. tapi di web UGM ada 🙂

                    3. kak mau tanya kalo daftar lewat jalur mandiri itu selain UKT biaya apa lagi ya?
                      apa ada uang pendaftaran?kalo ada berapa ya kak

                      terimakasih

                    4. Ka mau tanya,kalo aku mau daftar jalur mandiri apa harus punya akun ltmpt?aku telat bngt aku lulusan 2018 ka gabisa daftar akun ltmpt ya?:(

                    5. Kak saya kan mau masuk jalur mandiri ugm tapi kan persyaratan harus ada nilai utbk 2020 sementara saya terlambat registrasi ltmpt . Sehingga saya tidak bisa ikut utbk 2020
                      apakah saya bisa masuk jalur mandiri menggunakan nilai umptkin ?

                    6. Kak mo tanya anak angkat sy bilang diterima di UGM fakultas kedokteran mungkin jalur Bidikmisi Krn bilang gratis semua …
                      Pertanyaan saya setelah 3 bulan berarti kost bayar sendiri lalu biaya apa yg harus dikeluarkan oleh anak tersebut?

                    7. Halo…. Pak. Mohon ijin.Ini sy mau tanya. Kalau kuliah jurusan Dokter Umum, melalui jalur mandiri apakah uang muka selain UKT… Saja. Dan apakah UKT persemeter itu sudah di tambahkan dgn SKS dan keuangan praktek. Sebelumnya terima kasih

                    8. Kak saya kan mau masuk ugm jalur mandiri , tapi kan persyaratannya harus ada nilai utbk 2020. Sementara saya terlambat registrasi ltmpt sehingga saya tidak bisa mengikuti utbk 2020.
                      Apakah saya bisa kak masuk ugm jalur mandiri menggunakan nilai umptkin

                    9. halo, kak
                      boleh gk kak minta tolong jelasin langkah² klo mau daftar lewat jalur bidik misi dari awal sampe akhir
                      please 🙏

                      1. Hi Silvanus,

                        Biaya Kuliah S1 Akuntansi dari rentang Rp0,- sampai dengan Rp 10 juta untuk setiap semester.

                        Bisa di cek pada tulisan di atas.

                        Biaya tergantung dari total pe

                    10. Kak, waktu mengisi data UTBK penghasilan ortu masih aktif pns semua, lha ini bulan Desember ayah pensiun, otomatis oengahasilan berkurang, bagaimana biaya UKT nya (kedepanya)?
                      Terimakasih sebelum n sesudahnya

                      1. Halo Rini,

                        Saran:
                        1. Kamu bisa mengajukan permohonan keringanan UKT,
                        2. Kamu bisa mendaftar beasiswa di UGM,
                        3. Atau silahkan konsultasi kepada departemen/fakultas tempat kamu kuliah untuk permasalahan biaya pendidikan.

                        Semoga membantu 🙂

                    11. Mau tanya kak
                      Kak kalau kita UKT nya golongan 1 apa kita cuman bayarnya 500.000,00 per semester? Terus kita bisa nggak ngajuin beasiswa? Kalau mau praktik atau kegiatan di lapangan kita masih bayar lagi nggak kak? Soalnya aku masih SMA belum tau banyak, dan ini mau nyiapin Masuk PTN

                      Terima kasih kak

                      1. Hai Ika,

                        Q: Kak kalau kita UKT nya golongan 1 apa kita cuman bayarnya 500.000,00 per semester?
                        A: Iya.

                        Q: Terus kita bisa nggak ngajuin beasiswa?
                        A: Boleh banget.

                        Q: Kalau mau praktik atau kegiatan di lapangan kita masih bayar lagi nggak kak?
                        A: Tergantung program studi saat kamu kuliah, ada praktik yang membutuhkan biaya tambahan. Namun, ada juga praktik kerja lapangan yang justru dibayar.

                        Semoga membantu 🙂

                    12. ka misalkan dilihat dr daftar ukt kita dpet ukt 5. terus karena ortu pengeluarannya terbagi bagi, kita bisa turun ukt ga ka? atau keringanan?

                      1. Maaf, untuk itu kurang tahu.

                        Silahkan konsultasi kepada pihak departemen/fakultas dimana kamu kuliah nantinya.

                        Semoga membantu 🙂

                    13. Kak, kalo keterima jalur mandiri itu harus bayar ukt dulu kan? Nah, kalo setelah itu ngajuin bidikmisi (kip kuliah), uang yang udah dibayarkan apa diganti atau tidak?

                    14. Maaf !!!
                      selain UKT masih ada biaya lain kah
                      Misalnya SPI ( Sumbangan Pengembangan Institusi )
                      Seperti Universitas yang lain ?

                    15. Assalammualaikum Kak,
                      Perkenalkan saya Candra, mau tanya mengenai kategori Gol. UKT.
                      Ortu saya penghasilan nya dari pertanian dan pedagang toko. Utk pendapatan tdk stabil kadang sedikit kadang cukup kadang banyak. Tolak ukur penghasilan spt. ini msk Gol. UKT brp ya?

                      Terimakasih

                    16. Halo, Kak.
                      Aku ingin masuk ke Pendidikan Dokter di UGM.
                      Apa saja jalur yang bisa aku tempuh untuk masuk ke situ ?
                      Dan bagaimana caranya dan tips trik masuknya..?

                      Saya dapat info kalau ada sejumlah uang yang harus dibayarkan sekitaran ratusan juta gitu..
                      Benar nggak kak..?

                      Aku pengen banget masuk pendidikan dokter.

                      Tks Kak.

                      1. Q: Aku ingin masuk ke Pendidikan Dokter di UGM.
                        A: Silahkan, masuk aja, banyak jalan ke sana kok.

                        Q: Apa saja jalur yang bisa aku tempuh untuk masuk ke situ ?
                        A: Bisa dicek di sini: https://kampusaja.com/pendaftaran-ugm/

                        Q: Dan bagaimana caranya dan tips trik masuknya..?
                        A: Belajar yang tekun dan Berdoa.

                        Q: Saya dapat info kalau ada sejumlah uang yang harus dibayarkan sekitaran ratusan juta gitu?
                        A: info dari mana?

                        Q: Benar nggak kak..?
                        A: Bisa ya bisa tidak. Tergantung dari UKT berapa. Sebagai contoh: Jika kamu mendapatkan UKT Rp 26 juta maka selama 4 tahun akan membayar Rp 208 juta (dan belum termasuk biaya hidup kamu). Jika kamu mendapatkan UKT Rp 1 juta maka selama 4 tahun membayar Rp 8 juta (belum termasuk biaya hidup).

                        Q: Tks Kak.
                        A: Sama-sama.

                    17. Kalo saya dri keluarga kurang mampu kak tapi dari SMA saya untuk bidikmisi paling jauh di univ daerah palembang sumatra selatan itu gimana ya kak dan saya pengen kuliah di UGM

                    18. Anak sy ikut seleksi jalur mandiri,smga diterima dan bs dpt ukt yg teringan di ugm,
                      Demi semangat belajarnya,meski kondisi keuangan kami sedang krg bagus.
                      Bismillah..

                    19. Kak, untuk jalur mandiri UGM, biaya untuk praktikum, apa sudah termasuk dengan UKT, atau membayar lagi?
                      Terimakasih

                    20. Kak anak sy sudah lolos jalur mandiri, mau tanya untuk biaya jas almamater, praktek dll, apa sudah masuk dlm UKT atau tambah biaya lagi kak, terimakasih

                      1. Hai kak Rini,

                        Jas almamater biasanya sudah termasuk ke dalam UKT.

                        Untuk praktik maupun praktikum tergantung dari kebijakan prodi.

                        Mohon maaf, silahkan tanyakan informasi ini lebih lanjut ke pihak departemen/prodi.

                        Semoga membantu 🙂

                    21. Brrti biaya pendidikan yang lulus lewat um dan sbm sama ya? Bedanya hanya di uang pangkal? Atau tetap dibedakan biaya biayanya jika um?

                    22. Pingback: Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Gadjah Mada ( UGM ) 2020

                    23. Permisi kak, mau nanya…
                      Apakah KUT di atas tetap sama untuk tahun yang akan datang?? Insyaallah saya ingin masuk farmasi tahun depan…

                      Jika si A berasal dari keluarga tidak mampu dan semisalnya masuk ke UKT 1, apakah pembelajarannya akan sama dengan UKT lainnya?
                      Lalu, apa ada biaya lain selain KUT seperti gedung atau fasilitas lain?

                      Tolong jawabannya kak,, sebelumnya terimakasih…

                      1. Q: Apakah UKT di atas tetap sama untuk tahun yang akan datang?? Insyaallah saya ingin masuk farmasi tahun depan…
                        A: Belum tahu. Bisa berbeda bisa juga sama, sesuai kebijakan yang ada. Silahkan cek di website resmi UGM di https://um.ugm.ac.id/.

                        Q: Jika si A berasal dari keluarga tidak mampu dan semisalnya masuk ke UKT 1, apakah pembelajarannya akan sama dengan UKT lainnya?
                        A: Semua sama. Tidak membedakan pembelajaran berdasarkan UKT.

                        Semoga membantu 🙂

                    24. Apakah jalur mandiri ada biaya uang pangkal /uang bangunan untuk jurusan kedokteran gigi ?.. tolong infonya kak 🙏🙏🙏

                      1. Tidak ada. Hanya UKT per semester saja.

                        Untuk UKT kedokteran gigi mulai dari Rp 500.000 sampai dengan Rp 26 juta / semester.

                        Semoga membantu 🙂

                      1. Bayar UKT saja, kecuali untuk program kerja sama ada biaya tambahan biaya KSS (Kontribusi Subsidi Silang).

                        Semoga membantu 🙂

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.