(Update 2022)! Akreditasi Program Studi IPB Bogor

Akreditasi Program Studi IPB

Apakah kamu tertarik untuk mendaftar dan kuliah di IPB Bogor?

Atau kamu hanya ingin melihat daftar akreditasi program studi IPB saja?

IPB menjadi salah satu kampus negeri favorit yang berada di Bogor.

Secara institusi kampus, IPB telah mendapatkan akreditasi dengan peringkat “A” berdasarkan surat keputusan nomor 4278/SK/BAN-PT/Akred/PT/XI/2017 dari BAN PT.

Keren kan? 🙂

Akreditasi merupakan penilaian terhadap kelayakan dan pemeringkatan suatu program studi atau jurusan yang dilakukan oleh Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi dan digunakan sebagai pengakuan dari badan atau instansi yang lain.

Banyak orang dalam mendaftar masih belum mengerti akreditasi jurusan yang didaftar.

Maka dari itu, kita akan membahas akreditasi jurusan IPB.

Berikut ini daftar akreditasi yang perlu kamu tahu.

# Akreditasi Program Studi D-III IPB

NoStrataProgram StudiPeringkat
1D-IIIAkuntansiB
2D-IIIAnalisis KimiaB
3D-IIIEkowisataB
4D-IIIKomunikasiB
5D-IIIManajemen AgribisnisBaik Sekali
6D-IIIManajemen IndustriB
7D-IIIManajemen Industri Jasa Makanan Dan GiziB
8D-IIIManajemen InformatikaB
9D-IIIParamedik VeterinerA
10D-IIISupervisor Jaminan Mutu PanganB
11D-IIITeknik Dan Manajemen LingkunganB
12D-IIITeknik KomputerB
13D-IIITeknologi Dan Manajemen Produksi PerkebunanA
14D-IIITeknologi Dan Manajemen TernakA
15D-IIITeknologi Industri BenihB
16D-IIITeknologi Produksi Dan Manajemen Perikanan BudidayaA
17D-IIITeknologi Produksi Dan Pengembangan Masyarakat PertanianA

# Akreditasi Program Profesi IPB

NoStrataProgram StudiPeringkat
18ProfesiProfesi Dokter HewanA

# Akreditasi Program Studi S-1 IPB

NoStrataProgram StudiPeringkat
19S-1Ilmu GiziA
20S-1AgribisnisA
21S-1Agronomi dan HortikulturaA
22S-1Agronomi dan HortikulturaA
23S-1AktuariaB
24S-1Arsitektur LanskapA
25S-1BiokimiaA
26S-1BiologiA
27S-1BisnisB
28S-1Ekonomi PembangunanA
29S-1Ekonomi Sumberdaya dan LingkunganA
30S-1FisikaA
31S-1Ilmu dan Teknologi KelautanA
32S-1Ilmu Ekonomi SyariahA
33S-1Ilmu Keluarga dan KonsumenA
34S-1Ilmu KomputerA
35S-1KimiaUnggul
36S-1Komunikasi dan Pengembangan MasyarakatA
37S-1Konservasi Sumberdaya Hutan dan EkowisataA
38S-1ManajemenA
39S-1Manajemen HutanA
40S-1Manajemen Sumberdaya LahanA
41S-1Manajemen Sumberdaya PerairanA
42S-1MatematikaA
43S-1Meteorologi TerapanA
44S-1Nutrisi & Teknologi PakanA
45S-1Profesi Dokter HewanA
46S-1Proteksi TanamanA
47S-1SilvikulturA
48S-1StatistikaA
49S-1Teknik Industri PertanianA
50S-1Teknik Pertanian dan BiosistemB
51S-1Teknik Pertanian dan BiosistemA
52S-1Teknik Sipil dan LingkunganA
53S-1Teknologi dan Manajemen Perikanan BudidayaA
54S-1Teknologi dan Manajemen Perikanan TangkapA
55S-1Teknologi Hasil HutanA
56S-1Teknologi Hasil PerairanA
57S-1Teknologi Hasil TernakB
58S-1Teknologi PanganA
59S-1Teknologi Produksi TernakA

# Akreditasi Program Studi S-2 IPB

NoStrataProgram StudiPeringkat
60S-2Agronomi dan HortikulturaA
61S-2Agroteknologi TanahB
62S-2Anatomi dan Perkembangan HewanA
63S-2Arsitektur LanskapA
64S-2BiofisikaA
65S-2BiokimiaA
66S-2Biologi ReproduksiA
67S-2Biologi TumbuhanA
68S-2Biosains HewanA
69S-2BioteknologiA
70S-2Bioteknologi Tanah dan LingkunganA
71S-2Ekonomi Sumberdaya dan LingkunganA
72S-2Ekonomi Sumberdaya Kelautan TropikaA
73S-2EntomologiA
74S-2FitopatologiA
75S-2Ilmu – Ilmu Faal dan Khasiat ObatA
76S-2Ilmu AkuakulturA
77S-2Ilmu Biomedis HewanA
78S-2Ilmu dan Teknologi BenihA
79S-2Ilmu dan Teknologi Hasil HutanA
80S-2Ilmu EkonomiA
81S-2Ilmu Ekonomi PertanianA
82S-2Ilmu GiziA
83S-2Ilmu KelautanA
84S-2Ilmu Keluarga dan Perkembangan AnakA
85S-2Ilmu KomputerA
86S-2Ilmu KomputerA
87S-2Ilmu ManajemenA
88S-2Ilmu Nutrisi dan PakanA
89S-2Ilmu PanganA
90S-2Ilmu Pengelolaan HutanA
91S-2Ilmu Pengelolaan Sumberdaya Alam dan LingkunganA
92S-2Ilmu Penyuluhan PembangunanA
93S-2Ilmu Perencanaan Pembangunan Wilayah dan PedesaanA
94S-2Ilmu Perencanaan WilayahA
95S-2Ilmu Produksi dan Teknologi PeternakanA
96S-2Ilmu TanahA
97S-2Kesehatan Masyarakat VeterinerA
98S-2KimiaA
99S-2Klimatologi TerapanA
100S-2Komunikasi Pembangunan Pertanian dan PedesaanA
101S-2Konservasi Biodiversitas TropikaB
102S-2Manajemen dan BisnisA
103S-2Manajemen Ekowisata dan Jasa LingkunganB
104S-2Manajemen Pembangunan DaerahA
105S-2Matematika TerapanA
106S-2MikrobiologiA
107S-2Mikrobiologi MedikA
108S-2Parasitologi dan Entomologi KesehatanB
109S-2Pemuliaan dan Bioteknologi TanamanA
110S-2Pengelolaan Daerah Aliran SungaiA
111S-2Pengelolaan Sumberdaya PerairanA
112S-2Pengelolaan Sumberdaya Pesisir dan LautanA
113S-2Pengembangan Industri Kecil MenengahB
114S-2Pengendalian Hama TerpaduB
115S-2PrimatologiA
116S-2Profesional Pengembangan MasyarakatA
117S-2Profesional Teknologi PanganA
118S-2Sains AgribisnisA
119S-2Silvikultur TropikaB
120S-2Sosiologi PedesaanA
121S-2StatistikaA
122S-2Statistika TerapanA
123S-2Teknik Industri PertanianA
124S-2Teknik Pertanian dan BiosistemA
125S-2Teknik Sipil dan LingkunganC
126S-2Teknologi Hasil PerairanA
127S-2Teknologi Informasi Untuk PerpustakaanB
128S-2Teknologi KelautanA
129S-2Teknologi Pasca PanenA
130S-2Teknologi Perikanan LautA

# Akreditasi Program Studi S-3 IPB

NoStrataProgram StudiPeringkat
131S-3Agronomi dan HortikulturaA
132S-3Biologi ReproduksiA
133S-3Biologi TumbuhanA
134S-3Biosains HewanA
135S-3Ekonomi Kelautan TropikaA
136S-3EntomologiA
137S-3FitopatologiA
138S-3Ilmu – Ilmu Faal dan Khasiat ObatB
139S-3Ilmu AkuakulturA
140S-3Ilmu Biomedis HewanA
141S-3Ilmu dan Teknologi BenihA
142S-3Ilmu dan Teknologi Hasil HutanA
143S-3Ilmu Ekonomi PertanianA
144S-3Ilmu GiziA
145S-3Ilmu KelautanA
146S-3Ilmu Keteknikan PertanianA
147S-3Ilmu Nutrisi dan PakanA
148S-3Ilmu PanganA
149S-3Ilmu Pengelolaan HutanB
150S-3Ilmu Pengelolaan Sumber Daya Alam dan LingkunganA
151S-3Ilmu Penyuluhan PembangunanA
152S-3Ilmu Perencanaan Pembangunan Wilayah dan PedesaanA
153S-3Ilmu Produksi dan Teknologi PeternakanA
154S-3Ilmu TanahA
155S-3Kesehatan Masyarakat VeterinerA
156S-3Klimatologi TerapanA
157S-3Komunikasi Pembangunan Pertanian dan PedesaanA
158S-3Konservasi Biodiversitas TropikaB
159S-3Manajemen dan BisnisA
160S-3Manajemen Ekowisata dan Jasa LingkunganB
161S-3MikrobiologiA
162S-3Parasitologi dan Entomologi KesehatanA
163S-3Pemuliaan dan Bioteknologi TanamanA
164S-3Pengelolaan Sumberdaya PerairanA
165S-3Pengelolaan Sumberdaya Pesisir dan LautanA
166S-3PrimatologiA
167S-3Silvikultur TropikaB
168S-3Sosiologi PedesaanA
169S-3StatistikaA
170S-3Teknik Industri PertanianA
171S-3Teknologi KelautanA
172S-3Teknologi Perikanan LautA

Demikian informasi tentang akreditasi dari IPB yang perlu kamu ketahui sebelum melakukan pendaftaran mahasiswa.

Jika terdapat perbedaan, akreditasi program studi IPB terbaru dapat dilihat di halaman website BAN PT.

Atau silahkan tuliskan pada kolom komentar di bawah ini.

Jangan lupa untuk membagikan informasi ini kepada teman-teman kamu melalui media sosial.

Cek: Jurusan Favorit di IPB Terbaru!

Semoga informasi ini bermanfaat.

Terima kasih.

# FAQ – Akreditasi IPB

Apa akreditasi dari kampus IPB?

Kampus IPB telah mendapatkan akreditasi dengan peringkat “A” berdasarkan surat keputusan nomor 4278/SK/BAN-PT/Akred/PT/XI/2017 dari BAN PT (Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi).

1 thought on “(Update 2022)! Akreditasi Program Studi IPB Bogor”

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.