Jurusan di UNJA 2022 (Akreditasi, Biaya Kuliah & Daya Tampung)

Jurusan di UNJA - Akreditasi Biaya Kuliah Daya Tampung Universitas Jambi

Jurusan di UNJA (Universitas Jambi) beserta akreditasi, biaya kuliah, dan daya tampung menjadi hal yang dicari calon mahasiswa selama pendaftaran UNJA.

Universitas Jambi menjadi salah satu perguruan tinggi negeri favorit yang berada di Jambi. UNJA telah berdiri sejak tanggal 23 Maret 1963.

AKREDITASI KAMPUS & JURUSAN DI UNJA

Akreditasi merupakan penilaian suatu program studi / jurusan yang dilakukan oleh lembaga berwenang seperti BAN PT (Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi).

UNJA telah mendapatkan akreditasi dengan peringkat B secara institusi berdasarkan keputusan nomor 486/SK/BAN-PT/Akred/PT/XII/2018 dari BAN PT.

Selain itu, sebagian besar program studi / jurusan di UNJA telah mendapatkan akreditasi yang baik. Tertarik untuk kuliah di kampus favorit ini?

Cek Daftar Lengkap Akreditasi Jurusan di UNJA Terbaru!

BIAYA KULIAH UNJA

Biaya pendidikan kuliah Universitas Jambi untuk program sarjana menggunakan sistem UKT (Uang Kuliah Tunggal).

UKT merupakan biaya kuliah yang ditanggung mahasiswa selama satu semester. UKT dikelompokan berdasarkan jumlah penghasilan dari kedua orang tua dari mahasiswa. Selain itu, semakin cepat mahasiswa lulus maka semakin murah biaya kuliah mahasiswa tersebut.

Cek Biaya Kuliah UNJA di sini!

DAYA TAMPUNG UNJA

Daya tampung Universitas Jambi merupakan jumlah kuota dari program studi yang ditawarkan selama pendaftaran UNJA Jambi.

Daya tampung UNJA dibagi menjadi untuk jalur masuk SNMPTN UNJA (Jalur Undangan Raport), jalur masuk SBMPTN UNJA (Jalur Ujian Tulis), SMMPTN Barat, dan Seleksi Mandiri.

Cek Daya Tampung & Peminat SBMPTN UNJA Terbaru!

FAKULTAS DI UNJA

Berikut ini daftar fakultas Universitas Jambi :

✅ Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
✅ Fakultas Hukum
✅ Fakultas Ekonomi dan Bisnis
✅ Fakultas Pertanian
✅ Fakultas Peternakan
✅ Fakultas Sains dan Teknologi
✅ Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan
✅ Fakultas Ilmu Sosial dan Politik
✅ Fakultas Ilmu Budaya
✅ Fakultas Teknologi Pertanian
✅ Fakultas Ilmu Keolahragaan
✅ Fakultas Kehutanan
✅ Fakultas Teknik
✅ Fakultas Kesehatan Masyarakat
✅ Pascasarjana

JURUSAN DI UNJA (PROGRAM STUDI UNJA)

Berikut ini merupakan daftar program studi / jurusan di UNJA berdasarkan fakultas.

✅ Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
~ S1 Administrasi Pendidikan
~ S1 Bimbingan Dan Konseling
~ S1 Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
~ S1 Pendidikan Bahasa Inggris
~ S1 Pendidikan Biologi
~ S1 Pendidikan Ekonomi
~ S1 Pendidikan Fisika
~ S1 Pendidikan Guru PAUD
~ S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar
~ S1 Pendidikan Kimia
~ S1 Pendidikan Matematika
~ S1 Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
~ S1 Pendidikan Sejarah

✅ Fakultas Hukum
~ S1 Ilmu Hukum

✅ Fakultas Ekonomi dan Bisnis
~ D-III Akuntansi
~ D-III Manajemen Pemasaran
~ D-III Perpajakan
~ D-IV Keuangan Daerah
~ S1 Akuntansi
~ S1 Ekonomi Islam
~ S1 Ekonomi Pembangunan
~ S1 Manajemen

✅ Fakultas Pertanian
~ D-III Agrobisnis
~ S1 Agribisnis
~ S1 Agroekoteknologi

✅ Fakultas Peternakan
~ D-III Kesehatan Hewan
~ D-III Teknologi Hasil Perikanan
~ S1 Pemanfaatan Sumber Daya Perikanan
~ S1 Peternakan

✅ Fakultas Sains dan Teknologi
~ D-III Analis Kimia
~ D-III Kimia Industri
~ S1 Biologi
~ S1 Farmasi
~ S1 Fisika
~ S1 Kimia
~ S1 Matematika
~ S1 Sistem Informasi
~ S1 Teknik Geofisika
~ S1 Teknik Geologi
~ S1 Teknik Pertambangan

✅ Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan
~ S1 Ilmu Keperawatan
~ S1 Kedokteran
~ S1 Psikologi
~ Profesi Dokter
~ Profesi Ners

✅ Fakultas Ilmu Sosial dan Politik
~ D-IV Manajemen Pemerintahan
~ S1 Ilmu Pemerintahan
~ S1 Ilmu Politik

✅ Fakultas Ilmu Budaya
~ S1 Arkeologi
~ S1 Bahasa Arab
~ S1 Ilmu Sejarah
~ S1 Sastra Indonesia
~ S1 Seni Drama Tari dan Musik

✅ Fakultas Teknologi Pertanian
~ S1 Teknik Pertanian
~ S1 Teknologi Hasil Pertanian
~ S1 Teknologi Industri Pertanian

✅ Fakultas Ilmu Keolahragaan
~ S1 Kepelatihan Olahraga
~ S1 Pendidikan Olahraga dan Kesehatan

✅ Fakultas Kehutanan
~ S1 Kehutanan

✅ Fakultas Teknik
~ S1 Teknik Elektro
~ S1 Teknik Kimia
~ S1 Teknik Lingkungan
~ S1 Teknik Sipil
~ Profesi Insinyur

✅ Fakultas Kesehatan Masyarakat
~ S1 Ilmu Kesehatan Masyarakat

✅ Pascasarjana
~ S2 Agribisnis
~ S2 Agroekoteknologi
~ S2 Ilmu Akutansi
~ S2 Ilmu Ekonomi
~ S2 Ilmu Hukum
~ S2 Ilmu Kependudukan dan Ketatanegaraan
~ S2 Ilmu Lingkungan
~ S2 Ilmu Peternakan
~ S2 Kenotariatan
~ S2 Manajemen
~ S2 Manajemen Pendidikan
~ S2 Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
~ S2 Pendidikan Bahasa Inggris
~ S2 Pendidikan Dasar
~ S2 Pendidikan Ekonomi
~ S2 Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam
~ S2 Pendidikan Kimia
~ S2 Pendidikan Matematika
~ S2 Teknologi Pendidikan
~ S3 Ilmu Ekonomi
~ S3 Ilmu Hukum
~ S3 Kependidikan
~ S3 Pendidikan MIPA

Itulah informasi mengenai daftar fakultas dan jurusan di UNJA beserta akreditasi, biaya kuliah, dan daya tampung terbaru yang wajib Anda ketahui.

Jangan lupa untuk membagikan informasi ini kepada teman, saudara, keluarga Anda melalui media sosial LINE, WhatsApp, FB, Instagram, dan Twitter.

Informasi tersebut sebagian besar kami ambil dari website resmi UNJA, jika ada kesalahan mohon maaf. Semoga bermanfaat dan terima kasih.

6 thoughts on “Jurusan di UNJA 2022 (Akreditasi, Biaya Kuliah & Daya Tampung)”

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.