7 Fakta Menarik dari S-1 Fisika UNPAD (2022)

Fisika UNPAD

Halo, kamu ingin tahu lebih banyak tentang program S-1 Fisika di UNPAD Bandung?

Sekarang ini saya akan membahas lebih dalam tentang program studi fisika Universitas Padjadjaran.

Siapa sih yang nggak pengin melanjutkan kuliah di kampus UNPAD ini?

Oke, berikut ini kita akan bahas beberapa hal tentang fisika di Universitas Padjadjaran.

# Apa gelar yang didapat setelah lulus dari Fisika UNPAD?

Setelah kamu lulus dan berhasil menyelesaikan kuliah di program studi S-1 Fisika ini maka kamu akan mendapatkan gelar (S.Si.) / Sarjana Sains.

# Berapa lama kuliah?

Normalnya, lama waktu kuliah di program studi ini adalah selama 8 semester (4 tahun).

Akan tetapi, kamu bisa menyelesaikan kuliah dalam waktu lebih cepat dan bahkan bisa lebih lama.

Karena semua itu tergantung dari semangatmu dalam kuliah.

# Akreditasi

Akreditasi dari program studi S-1 Fisika UNPAD ini adalah A berdasarkan surat keputusan BAN PT nomor 944/SK/BAN-PT/Akred/S/IV/2018.

Hebat sekali kan?

Kalo begitu, kamu ingin tahu lebih banyak tentang semua akreditasi dari program studi UNPAD?

Cek juga: Akreditasi Program Studi UNPAD Terbaru!

# Jalur masuk

Tentunya, program studi S-1 Fisika Universitas Padjadjaran ini bisa kamu daftar melalui berbagai jenis jalur masuk.

Jalur masuk untuk prodi ini antara lain:

  1. Jalur SNMPTN – Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri. Dikenal juga dengan jalur undangan dengan menggunakan nilai rapor dan prestasi akademik selama sekolah. Jalur pendaftaran prodi fisika UNPAD ini biasanya paling awal pendaftarannya.
  2. Jalur UTBK SBMPTN – Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri. Jalur ini menggunakan nilai UTBK (Ujian Tulis Berbasis Komputer) untuk memilih program studi yang kamu inginkan.
  3. Jalur Mandiri (SMUP UNPAD) – Seleksi ini merupakan jalur yang diselenggakan oleh pihak kampus Universitas Padjadjaran secara mandiri.

# Biaya kuliah

Biaya kuliah S-1 fisika jalur SNMPTN dan SBMPTN akan dikenakan biaya UKT (Uang Kuliah Tunggal) yang dibayarkan setiap satu semester.

Untuk jalur SNMPTN dan SBMPTN, berikut ini biaya UKT untuk program studi S-1 Fisika adalah:

UKT 1: Rp500.000
UKT 2: Rp1.000.000
UKT 3: Rp2.000.000
UKT 4: Rp3.000.000
UKT 5: Rp4.000.000
UKT 6: Rp5.000.000
UKT 7: Rp6.000.000
UKT 8: Rp7.000.000

Namun, untuk kamu yang diterima melalui jalur mandiri akan dikenakan biaya UKT per semester ditambah dengan Dana Pengembangan yang dibayarkan di awal perkuliahan.

Berikut biaya untuk UKT dan Dana Pengembangan dari prodi S-1 Fisika Universitas Padjadjaran.

UKT / Semester : Rp7.000.000
Dana Pengembangan : Rp30.000.000

Nah, kamu menjadi semakin tahu tentang biaya kuliah dari prodi Fisika UNPAD ini kan?

# Prospek kerja

Kamu ingin tahu apa sih prospek kerja kedepannya dari program studi S-1 Fisika UNPAD ini?

Sebagai lulusan fisika, kamu bisa berkarir di berbagai bidang pekerjaan mulai dari sektor keuangan, pendidikan, teknologi, dan masih banyak lagi.

Berikut beberapa prospek kerja dari lulusan fisika:

1. Pengajar – Jika punya keinginan dalam dunia pendidikan untuk menjadi pengajar tentu saja bisa lo. Kamu bisa mengajar sebagai guru maupun dosen di perguruan tinggi.

2. Ilmuwan / Peneliti – Bagi kamu lulusan fisika yang suka dengan penelitian dan percobaan maka kamu bisa berkarier menjadi seorang ilmuwan. Kamu akan membuat suatu hipotesis, kemudian melakukan pengujian melalui berbagai cara seperti menggunakan statistika dan data untuk mendapatkan kesimpulan.

3. Pengusaha – Bagi kamu yang punya jiwa entrepreneurship maka bisa mencoba untuk berkarir menjadi seorang pengusaha di suatu bidang tertentu.

4. Perusahaan BUMN – Ada banyak sekali perusahaan BUMN yang membuka lowongan untuk lulusan fisika. Beberapa perusahaan BUMN antara lain PT Bank Negara Indonesia, PT Perusahaan Listrik Negara, PT Semen Indonesia, PT Pertamina dan masih banyak lagi.

5. Software Developer – Bagi kamu lulusan fisika yang tertarik dengan dunia teknologi dan komputer maka bisa berkarir menjadi pengembang software. Di bidang ini, kamu akan melakukan analisis kebutuhan user, kemudian membuat, menguji dan membuat software tersebut.

Nah, itulah beberapa peluang kerja ketika kamu sudah menjadi lulusan fisika.

Lantas, kamu ingin tahu prospek kerja fisika lebih banyak?

Cek juga: Prospek kerja lulusan fisika terbaru!

# Mata kuliah Fisika UNPAD

Semester 1

NoKodeMata KuliahSKS
1UNX10.1002 Agama2
2UNX10.1003 Pancasila & Kewarganegaraan 2
3UNX10.1006 Bahasa Indonesia 2
4UNX10.1007 Bahasa Inggris 2
5UNX10.10010 Olahraga, Kebugaran dan Kreativitas 3
6D10C.1301 Fisika Dasar I4
7D10C.1302 Praktikum Fisika Dasar I 1
8D10C.1303 Matematika Dasar 3

Semester 2

NoKodeMata KuliahSKS
1D10C.2301 Fisika Dasar II 4
2D10C.2302 Prak. Fisika Dasar II 1
3D10C.2303 Fisika Matematika I 4
4D10C.2304 Algoritma dan Komputasi Numerik 4
5D10C.2305 Prak. Algoritma dan Komputasi Numerik 2
6D10C.2306 Mekanika Klasik 3
7D10C.2307 Kimia Dasar 2
8D10C.2308 Praktikum Kimia Dasar 1

Semester 3

NoKodeMata KuliahSKS
1D10C.3301 Fisika Matematika II 4
2D10C.3302 Termodinamika4
3D10C.3303 Mekanika Analitik2
4D10C.3304 Elektronika4
5D10C.3305 Praktikum Elektronika 2
6D10C.3306 Alat dan Teknik Pengukuran2
7D10C.3307 Bahasa Inggris Ilmiah2

Semester 4

NoKodeMata KuliahSKS
1D10C.4301 Listrik Magnet 4
2D10C.4302 Fisika Modern2
3D10C.4303 Fisika Komputasi 4
4D10C.4304 Eksperimen Fisika 2
5D10C.4305 Metode Penelitian Ilmiah2
6D10C.43XX Pilihan Bebas 2
7D10C.43XX Pilihan Bebas 2
8D10C.43XX Pilihan Bebas 2

Semester 5

NoKodeMata KuliahSKS
1D10C.5301 Gelombang 4
2D10C.5302 Fisika Kuantum 4
3D10C.5303 Eksperimen Fisika Lanjut  2
4D10C.5304 Fisika Material 4
5D10C.5305 Fisika Energi 4
6D10C.5306 Fisika Instrumentasi 4

Semester 6

NoKodeMata KuliahSKS
1D10C.6301 Optik 2
2D10C.6302 Fisika Statistik 3
3D10C.6303 Pengantar Fisika Inti 2
4D10C.6304 Teknik Karakterisasi Material 2
5D10C.6305 Konversi Energi  2
6D10C.6306 Desain dan Pemodelan Sistem Fisis 2
7D10C.6307 Praktikum Keahlian Fisika 2
8D10C.6308 Teknik Penulisan Ilmiah 2
9UNX10.XXXX KKN/Praktek Kerja 3

Semester 7

NoKodeMata KuliahSKS
1D10C.7301 Pengantar Fisika Zat Padat 4
2D10C.73XX Pilihan Bebas 2
3D10C.73XX Pilihan Bebas 2
4D10C.73XX Pilihan Bebas 2
5D10C.73XX Pilihan Bebas 2
6D10C.0303 Skripsi 6

Semester 8

NoKodeMata KuliahSKS
1D10C.0303 Skripsi 0
2D10C.83XX Pilihan Bebas 2
3D10C.83XX Pilihan Bebas2

Mata Kuliah Pilihan Bebas Semester 4

NoKodeMata KuliahSKS
1D10C.4311 Pemrograman WEB  2
2D10C.4312 Astrofisika 2
3D10C.4313 Kewirausahaan  2
4D10C.4314 Biomassa  2
5D10C.4315 Energi Matahari  2
6D10C.4316 Fisika Lingkungan  2

Mata Kuliah Pilihan Bebas Semester 7

NoKodeMata KuliahSKS
1D10C.7311 Material fungsional 2
2D10C.7312 Metode Sintesis Bahan 2
3D10C.7313 Sistem Komunikasi Optik 2
4D10C.7314 Bahan Magnetik dan Superkonduktor  2
5D10C.7315 Nanosains dan Nanoteknologi2
6D10C.7316 Teknologi Baterai2
7D10C.7317 Dinamika Fluida  2
8D10C.7318 Konservasi Energi   2
9D10C.7319 Pembangkit Listrik Geotermal 2
10D10C.73110 Perpindahan Panas 2
11D10C.73111 Robotika  2
12D10C.73112 Instrumentasi Jaringan dan Datalogger  2
13D10C.73113 Instrumentasi Industri  2
14D10C.73114 Perencanaan Elektronika  2

Mata Kuliah Pilihan Bebas Semester 8

NoKodeMata KuliahSKS
1D10C.8311 Teknologi Film Tipis 2
2D10C.8312 Teknik Karakterisasi Magnetik 2
3D10C.8313 Pengolahan Minyak dan Gas 2
4D10C.8314 Fisika Partikel  2
5D10C.8315 Pengolahan Sinyal  2
6D10C.8316 Instrumentasi Medik  2

Oke, itulah informasi singkat tentang S-1 Fisika UNPAD yang perlu kamu tahu.

Apakah kamu semakin ingin melanjutkan kuliah di sini?

Jika ada pertanyaan atau masukan, silahkan tuliskan pada kolom komentar di bawah ini ya.

Terima kasih.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.